Metode Penelitian Hipotesis | Chi Square

on Senin, 09 November 2015

Tugas Softskill | Metode Penelitian Hipotesis - Berikut ialah tugas Metode Penelitian Hipotesis Chi Square pada PT. GLOBAL BAKERY yang gerak di bidang pembuatan roti. BErikut ini ialah jurnal studi kasusnya.









BAB I
LATAR BELAKANG


1.1              Latar Belakang Permasalahan
                        Persaingan dalam bidang usaha di Indonesia semakin pesat, dalam hal tersebut para pengusaha harus lebih keras lagi, agar dapat bertahan dan meningkatkan pangsa pasar serta mendapatkan konsumen baru. Perusahaan tersebut harus mempunyai strategi pemasaran yang tepat, agar usahanya bisa bertahan  untuk mendapatkan persaingan teratas dan tujuan dari perusahaan tersebut tercapai.
PT. GLOBAL BAKERY adalah perusahaan yang bergerak dibidang industri makanan ringan skala menengah ingin melakukan pengamatan terhadap 5 cabang toko kue dan 5 jenis kue terhadap hasil penjualan kue tersebut.

1.2        Tujuan Penelitian
             Menguji kebebasan (independensi) antara suatu 5 cabang toko kue dan 5 jenis kue terhadap hasil penjualan kue tersebut yang dilakukan oleh perusahaan GLOBAL BAKERY.

 
BAB III
PEMBAHASAN
  
3.1       Studi Kasus
Studi kasus merupakan suatu alat yang menjelaskan masalah penelitian yang ada. Berikut ini adalah studi kasusnya. PT GLOBAL BAKERY adalah sebuah perusahaan dibidang industri makanan skala menengah yang menjual berbagai jenis kue. Perusahaan ingin melakukan pengamatan terhadap 5 cabang toko kue dan 5 jenis kue dengan hasil penjualan kue tersebut. Perusahaan melakukan pengamatan dalam waktu satu hari dengan jumlah kue yang diproduksi secara keseluruhan sebanyak 1000 kue. Berikut ini adalah data hasil pengamatan yang didapatkan.
Tabel 3.2 Data pengamatan Chi-Square
Toko
Jenis Kue
Donat
Cake
Muffin
Roti
Brownies
Toko 1
49
21
57
51
22
Toko 2
50
18
58
49
24
Toko 3
52
22
60
46
21
Toko 4
47
19
62
53
24
Toko 5
48
16
55
48
28
       Berdasarkan data di atas, maka akan diuji apakah antara jenis kue dengan letak toko saling bebas terhadap hasil penjualannya. Pengujian tersebut dengan menggunakan taraf nyata sebesar 5%.


3.2       Perhitungan Manual
            Berikut ini adalah perhitungan manual untuk uji kebebasan chi-square berdasarkan studi kasus pada PT GLOBAL BAKERY.

1.    Uji Kebebasan Chi-Square
a. Menentukan formulasi hipotesis
     Menentukan formulasi hipotesis harus disesuaikan dengan studi kasus yang telah dibuat. Maka formulasi hipotesis dapat diperoleh dengan cara sebagai berikut:
H0= Jenis kue dengan letak toko saling bebas terhadap hasil penjualannya   (kategori yang satu bebas dari kategori lainnya).
H1=  Jenis kue dengan letak toko tidak saling bebas terhadap hasil penjualannya (kategori yang satu tidak bebas dari kategori lainnya).
b. Menentukan taraf nyata (α) dan nilai X2 tabel.
     Menentukan taraf nyata (α) dengan X2 tabelnya, yang ditentukan dengan menghitung derajat bebas dengan rumus (k - 1) (b - 1).
Taraf nyata (α) = 0,05
Derajat bebas = (k-1)(b-1) = (5-1)(5-1) = 16
X20,05(16) = 26,296
c. Kriteria pengujian
     Kriteria pengujian digunakan untuk menguji jika nilai Xo2 lebih kecil atau sama dengan nilai X2 α(k – 1)(b – 1)  maka H0 diterima, dan menguji jika nilai X02 lebih besar dari nilai X2 α(k – 1)(b – 1)  maka H0 ditolak.
H0 diterima apabila Xo2 < 26,296
H0 ditolak apabila Xo2 > 26,296
d. Menentukan nilai uji statistik
     Langkah keempat adalah menentukan nilai uji statistik. Menentukan nilai uji statistik dengan menggunakan rumus sebagai berikut:
    
     Fe =
     n1 = 200           n2 = 199           n3 = 201           n4 = 205           n5 = 195
     n1 = 246            n2 = 96            n3 = 292           n4 = 247           n5 = 119
     n = 1000
Tabel 3.4 Frekuensi Observasi dan Frekuensi Harapan
Toko
Jenis Kue
Total
Donat
Cake
Muffin
Roti
Brownies
Fo
Fe
Fo
Fe
Fo
Fe
Fo
Fe
Fo
Fe
Fo
Fe
Toko 1
49
49,2
21
19,2
57
58,4
51
49,4
22
23,8
200
200
Toko 2
50
49
18
19,1
58
58,1
49
49,2
24
23,6
199
199
Toko 3
52
49,4
22
19,3
60
58,7
46
49,6
21
24
201
201
Toko 4
47
50,4
19
19,7
62
59,9
53
50,6
24
24,4
205
205
Toko 5
48
48
16
18,7
55
56,9
48
48,2
28
23,3
195
195
Total
246
246
96
96
292
292
247
247
119
119
1000
1000

Contoh perhitungan:
Fe =
Fe donat pada toko1 =
Tabel 3.5 Perhitungan Uji Chi-square
No.
Fo
Fe
 Fo-Fe
1
49
49,2
49-49,2 = -0,2
2
21
19,2
1,8
0,169
3
57
58,4
-1,4
0,033





Tabel 3.5 Perhitungan Uji Chi-square (Lanjutan)
No.
Fo
Fe
 Fo-Fe
4
51
49,4
1,6
0,052
5
22
23,8
-1,8
0,136
6
50
49
1
0,02
7
18
19,1
-1,1
0,063
8
58
58,1
-0,1
0,0002
9
49
49,2
-0,2
0,0008
10
24
23,6
0,4
0,0068
11
52
49,4
2,6
0,137
12
22
19,3
2,7
0,378
13
60
58,7
1,3
0,029
14
46
49,6
-3,6
0,261
15
21
24
-3
0,375
16
47
50,4
-3,4
0,229
17
19
19,7
-0,7
0,025
18
62
59,9
2,1
0,0736
19
53
50,6
2,4
0,114
20
24
24,4
-0,4
0,0065
21
48
48
0
0
22
16
18,7
-2,7
0,39
23
55
56,9
-1,9
0,063
24
48
48,2
-0,2
0,00083
25
28
23,2
4,8
0,993
Jumlah
3,56
e.    Kesimpulan
       Menyimpulkan jika H0 diterima atau ditolak dengan membandingkan antara nilai X02 atau uji statistik pada tabel dengan kriteria pengujian. Kesimpulan yang didapat adalah sebagai berikut:
Nilai Xo2 = 3,56 < X20,05(16) = 26,296 maka H0 diterima. Jadi jenis kue dengan letak toko saling bebas terhadap hasil penjualannya.

3.3  Analisis Uji Kebebasan Chi-square
       Berikut ini adalah analisis dari uji kebebasan chi-square. Langkah perhitungan manual untuk uji kebebasan chi-square terdiri dari 5 langkah. Langkah pertama, melakukan pengujian hipotesis dimana H0 menyatakan jenis kue dengan letak toko saling bebas terhadap hasil penjualannya   dan H1 menyatakan jenis kue dengan letak toko tidak saling bebas terhadap hasil penjualannya. Langkah kedua adalah menentukan taraf nyata (α) sebesar 0,05, kemudian menghitung derajat bebas dengan rumus (k-1)(b-1) dengan hasil sebesar 16. Didapatkan nilai X20,05(16) = 26,296 yang didapatkan dati tabel Chi-square. Langkah ketiga adalah menentukan kriteria pengujian, dimana H0 diterima apabila Xo2 < 26,296 dan H0 ditolak apabila Xo2 > 26,296. Langkah keempat adalah menentukan nilai uji statistik dengan mencari nilai frekuensi harapan dari nilai frekuensi observasi yang berjumlah 1000. Nilai Xo2 didapatkan dengan cara hasil kuadrat dari pengurangan frekuensi observasi dengan frekuensi harapan dibagi dengan frekuensi harapan. Hasil dari 25 data tersebut dijumlahkan dan didapatkan hasil sebesar 3,56. Kesimpulan yang didapatkan adalah nilai Xo2 = 3,56 < X20,05(16) = 26,296 maka H0 diterima. Jadi jenis kue dengan letak toko saling bebas terhadap hasil penjualannya.



 
© AdrianFirmansyah! - Blogger Payah All Rights Reserved